Serunya menjadi saya!
Sebuah catatan rangkuman yang mungkin banyak mendeskripsikan kehidupanku yang adem panas ini. Setiap orang punya ujian masing masing, dan ujian yang ada padaku, memang Allah pilihkan untukku karna Dia yakin aku mampu melewati ini. Kehidupan memang kadang tidak ramah, tapi Allah pasti adil, karna ia menciptakan tempat bernama.. Surga... Hal terbesar dan terakhir yg bisa diharapkan atas kesabaran kita menghadapi ketidakadilan kehidupan di bumi ini. Semoga kita semua akan berada di dalamnya, Aaamiiinn....